Category Archives: Wisata di taman nasional

Kegiatan Wisata alam seperti tertuang pada Pasal 31 dari Undang-undang No. 5 tahun 1990 menyebutkan bahwa dalam taman wisata alam dapat dilakukan kegiatan untuk kepentingan penelitian, ilmu pengetahuan, pendidikan, menunjang budidaya dan wisata alam. Wisata alam di Taman Nasional dimaknakan bahwa Taman Nasional sebagai Kawasan pelestarian alam dapat dimanfaatkan untuk kegiatan pariwisata dan rekreasi alam dan wisata di Taman Nasional merupakan salah satu upaya pemampaatan sumber daya hayati secara lestari

Taman wisata alam termasuk dalam ketegori hutan konservasi bersamaan dengan taman nasional, taman hutan raya, suaka margasatwa dan taman buru. Saat ini di Indonesia terdapat setidaknya ada 115 unit taman wisata alam. Salah satu taman nasional terbesar di tanah Jawa yang di fungsikan sebagai tempat Wisata di taman nasional berada di Desa Wisata Malasari yang sebagian besar wilayahnya (78%) adalah kawasan Taman Nasional Gunung Halimun Salak

The Heart of Java : Taman Nasional Gunung Halimun Salak

Taman Nasional GUnung Halimun Salak

The Heart of Java : Wisata Ramah di Taman Nasional Gunung Halimun Salak  oleh : Faizal Mardiansyah “The Heart of Java” merupakan sebuah ungkapan yang tepat untuk menggambarkan identitas Taman Nasional Gunung Halimun Salak (TNGHS). Sesuai dengan Surat Kementerian Kehutanan No. 175/Kpts-II/2003 dengan luasan 113.357 hektar, Taman Nasional Gunung Halimun Salak adalah kawasan konservasi berkarakteristik […]

Wisata petualangan di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango

Zanti Rosa Arofah

Pengamatan Biodiversity dalam Wisata petualangan di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango Kekayaan biodiversity kawasan Taman Nasional Gunung Gede Pangrango dapat dinikmati dengan melakukan perjalanan wisata petualangan dengan melintas jalur interpretasi dan jalur-jalur trekking yang sudah di siapkan oleh Taman Nasional Gunung Gede Pangrango menuju beberapa destinasi alam yaitu: Puncak Pangrango ; atau pangrango Summit yang berjarak […]

Ekowisata di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango -TNGGP

ekowisata di taman nasional gunung gede pangrango

Wisata Alam di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango -TNGGP Taman Nasional Gunung Gede Pangrango ditetapkan sebagai Taman Nasional (Taman Nasional adalah Kawasan Pelestarian Alam yang mempunyai ekosistem asli, dikelola dengan sistem zonasi yang dimanfaatkan untuk tujuan penelitian, ilmu pengetahuan, pendidikan, menunjang budidaya, pariwisata, dan rekreasi – Sumber situs WANADRI ) pada tahun 1980 dengan luas kawasan sebesar 22.851,03 […]

Tempat wisata di Bogor di Taman Nasional Gunung Halimun Salak

Tempat wisata di Bogor wisata ramah

Tempat wisata di Bogor di Gugusan Halimun Tempat Wisata di Bogor, Taman Nasional Gunung Halimun Salak terdapat beberapa potensi obyek wisata alam, sejarah dan aktivitas budaya masyarakat lokal yang dapat dikembangkan menjadi paket-paket kegiatan pariwisata khususnya kegiatan ekowisata. Tempat wisata di Bogor di taman nasional Halimun salak, seperti : BACA JUGA : Wisata di Taman Nasional Gunung […]

Paket wisata di Bogor, Berburu foto di tengah ketenangan

Wisata di Bogor, Berburu foto pemandangan dan binatang

Paket wisata di Bogor – “Seorang mantan sersan Angkatan Reconnaissance Kelautan,  Thomas Beckett yang ditempatkan di hutan Panama, mengendap dengan keteraturan nafas dan penglihatan yang tidak melepaskan barang sedetik pun dari target laras senapan penembak jitu nya. Di balik ancaman yang mengintai dari senapan serdadu pemberontak Panama pun keliaran hutan dan binatang buas yang mendiaminya […]

Mengenal Wisata Pendakian ke Kawah Ratu dan Gunung Salak

Mengenal Wisata Pendakian ke Kawah Ratu dan Gunung Salak

Info Wisata kawah ratu – Kawasan Taman Nasional Gunung Halimun Salak secara geologis dan topografi merupakan bagian dari sabuk gunung berapi yang memanjang dari Pegunungan Bukit Barisan Selatan Pulau Sumatera. Sehingga tak heran di kawasan banyak terdapat puncak-puncak gunung dan kawah ratu, seperti yang terdapat di sebelah Barat kawasan ini yaitu; Gunung Endut Barat (1.297 […]

4 Spot foto yang menakjubkan di Desa Wisata Malasari

Spot foto di desa Wisata Malasari

Desa Wisata Malasari merupakan pintu gerbang ke Taman Nasional Gunung Halimun Salak dari arah Bogor Jawa Barat, sebagian besarnya wilayahnya berada dalam kawasan Taman Nasional Halimun dengan luasan sebesar 6.470 Hektar atau setara dengan 78% dari total luasan Desa Malasari, kawasan Perkebunan teh Nirmala Agung warisan Belanda seluas 971,22 Hektar atau 11.8% dan sisanya adalah kepunyaan masyarakat. Desa […]

Cikaniki Citalahab, Penginapan di Gunung Halimun yang bernuansa rimba

Cikaniki Citalahab Penginapan di Gunung Halimun yang bernuansa rimba

Gues House Cikaniki Research Centre untuk menginap para peneliti Homestay yang berada di Cikaniki atau di kampung Citalahab Desa Wisata Malasari Bogor merupakan penginapan di Gunung Halimun bernuansa rimba yang tepat berada di jantungnya Hutan Halimun. Kampung Citalahab merupakan sebuah perkampungan tradisional sunda yang berada paling timur Kabupaten Bogor berbatasan dengan  Kabupaten Sukabumi. Sebagian penduduk Citalahab menjadikan […]

Mendaki puncak Manik gunung Salak melewati kawah Ratu

Mendaki gunung Salak melewati jalur kawah Ratu

Puncak Gunung Salak -1 yang lebih populer dengan sebutan Puncak Manik berada di kawasan Taman Nasional Gunung Halimun Salak, terdapat jalur-jalur pendakian resmi yang ditata secara khusus, kendatipun beberapa jalur pendakian harus melewati rimba belantara yang memiliki tingkat kesulitan tinggi untuk dilalui, namun setiap jalur pendakian dalam kawasan Taman Nasional Gunung Halimun Salak memiliki daya tariknya tersendiri. Gunung-gunung […]

Semenanjung ujung kulon, wisata dalam balutan pesona wildlife Taman Nasional

Paket wisata camping di Taman Nasional Ujung Kulon

Ujung Kulon merupakan salah satu obyek wisata banten dengan luas 122.956 Hektar, seluas 44.337 Ha dari total keseluruhan luas Kawasan Taman Nasional Ujung Kulon merupakan perairan yang membentang dari tanjung Ujung Kulon sampai dengan Samudera Hindia. Berada di kecamatan sumur dan Cimanggu kabupaten Banten,  Di Taman Nasional Ujung kulon terdapat berbagai Pulau untuk Konservasi dan juga Pariwisata, di antaranya […]