Bogor, Wisata Halimun – Dunia Flora di Desa Wisata Malasari; Dengan ketinggian 900 – 1250 Mpdl dan curah hujan mencapai 1000-2000 mm/tahun, blok Cisangku, Curug Piit dan blok Cianiki merupakan pegunungan bawah sub montana. Pada ketinggian ini dapat dijumpai pohon-pohon yang memiliki tinggi hingga 40 m dengan diameter mencapai 120 cm. Selain pohon rasamala yang mendominasi tutupan, […]